Noble Qur'an » Indonesia » Sorah Al-Fatihah ( The Opening )

Choose the reader


Indonesia

Sorah Al-Fatihah ( The Opening ) - Verses Number 7
بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَٰنِ الرَّحِيمِ ( 1 ) Al-Fatihah ( The Opening ) - Ayaa 1
Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang.
الْحَمْدُ لِلَّهِ رَبِّ الْعَالَمِينَ ( 2 ) Al-Fatihah ( The Opening ) - Ayaa 2
Segala puji bagi Allah, Tuhan semesta alam.
الرَّحْمَٰنِ الرَّحِيمِ ( 3 ) Al-Fatihah ( The Opening ) - Ayaa 3
Maha Pemurah lagi Maha Penyayang.
مَالِكِ يَوْمِ الدِّينِ ( 4 ) Al-Fatihah ( The Opening ) - Ayaa 4
Yang menguasai di Hari Pembalasan.
إِيَّاكَ نَعْبُدُ وَإِيَّاكَ نَسْتَعِينُ ( 5 ) Al-Fatihah ( The Opening ) - Ayaa 5
Hanya Engkaulah yang kami sembah, dan hanya kepada Engkaulah kami meminta pertolongan.
اهْدِنَا الصِّرَاطَ الْمُسْتَقِيمَ ( 6 ) Al-Fatihah ( The Opening ) - Ayaa 6
Tunjukilah kami jalan yang lurus,
صِرَاطَ الَّذِينَ أَنْعَمْتَ عَلَيْهِمْ غَيْرِ الْمَغْضُوبِ عَلَيْهِمْ وَلَا الضَّالِّينَ ( 7 ) Al-Fatihah ( The Opening ) - Ayaa 7
(yaitu) Jalan orang-orang yang telah Engkau beri nikmat kepada mereka; bukan (jalan) mereka yang dimurkai dan bukan (pula jalan) mereka yang sesat.

Daftar Buku

  • Beberapa Nasehat Untuk Keluarga MuslimBuku ini memuat nasehat kepada setiap individu dalam rumah tangga seorang muslim

    Karya : Yusuf bin Abdullah At Turki

    Editor : Erwandi Tirmizi - Munir Fuadi Ridhwan - Muhammadun Abdul Hamid

    Penterjemah : Abu Azka Faridi

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/1550

    Download :Beberapa Nasehat Untuk Keluarga MuslimBeberapa Nasehat Untuk Keluarga Muslim

  • Rumah Tangga Bahagia dan ProblematikanyaRumah Tangga Bahagia dan Problematikanya, menjelaskan tentang permasalahan seputar rumah tangga dan hal-hal yang bisa menlanggengkan keharmonisan kehidupan suami istri dalam bingkai islami dan naungan ajaran-ajaran islam yang mulia, sehingga diharapkan bisa menghindari perselisiahan antara pasutri dan bagaimana cara menanggulanginya jika terjadi perselisihan diantara mereka.

    Karya : Shalih Abdullah Hamid

    Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad

    Penterjemah : Mohammad Iqbal Ghozali

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/260195

    Download :Rumah Tangga Bahagia dan ProblematikanyaRumah Tangga Bahagia dan Problematikanya

  • Tanda-Tanda Cinta Kepada Rasulullah ( Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam )Buku yang menjelaskan tentang tanda-tanda kecintaan terhadap Nabi ( Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam ) seperti siap berkorban untuk menolong beliau dan menjalankan perintah serta menjauhi larangan-larangan beliau.

    Karya : Fadhl Ilahi Dzahir

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/338839

    Download :Tanda-Tanda Cinta Kepada Rasulullah ( Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam )

  • Haji, Umrah, dan Ziarah Menurut Kitab dan SunnahBuku yang menjelaskan tentang tata cara manasik haji dan umroh serta adab-adab ketika berziarah ke Masjid Nabawi sesuai dengan petunjuk al-Qur'an dan sunnah. Serta menjelaskan tentang keutamaan kedua ibadah tersebut juga menguraikan tentang kesalahan-kesalahan yang sering dilakukan oleh para jemaah haji dan umroh.

    Karya : Abdul Aziz bin Abdullah bin Baaz

    Penterjemah : Rahmatul Arifin Muhammad bin Ma'ruf

    Terbitan : Departemen Agama Islam dan Wakaf

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/370563

    Download :Haji, Umrah, dan Ziarah Menurut Kitab dan Sunnah

  • Hukum Orang Yang Meninggalkan ShalatBuku yang menjelaskan tentang hukum meninggalkan shalat disertai dalil-dalil dari al quran dan sunnah, kemudian menjelaskan tentang konsekwensi yang akan ditanggung oleh orang yang meninggalkan shalat baik di dunia maupun di akhirat.

    Karya : Muhammad bin Shalih Al Utsaimin

    Editor : Fir'adi Nashruddin Abu Ja'far - Mohammad Muinuddin Bashri - Muhammadun Abdul Hamid - Bakrun Syafi'i

    Penterjemah : Muhammad Yusuf Harun

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/71012

    Download :Hukum Orang Yang Meninggalkan ShalatHukum Orang Yang Meninggalkan Shalat

Choose language

Choose Sorah

Daftar Buku

Choose tafseer

Participate

Bookmark and Share